KISAH HASAN BASRI [2]

0

Posted by K. Verry | Posted on 9/15/2011 07:35:00 AM



Suatu hari Hasan Al-Basri melihat seorang laki-laki yang berdo'a sambil mempermainkan batu krikil: " Ya Allah, nikahkanlah aku dengan hurul 'in (istri yang cantik di surga)".

Maka berkata Hasan Al-Basri, "Sungguh Anda seorang peminang yang buruk. Bagaimana Anda hendak meminang hurul 'in, sementara Anda bermain-main dengan batu krikil?!"

Comments (0)

Posting Komentar